Jumat, 26 Agustus 2011

Perbedaan Surat Pribadi dan Surat Resmi


Perbedaan Surat Pribadi dan Surat Resmi
1.     Bagian dari surat pribadi:
a.     Kota dan tanggal surat
b.     Nama dan alamat penerima surat (sering kali tidak ditulis karena biasa sudah di cantumkan pada amplop surat)
c.      Salam pembuka
d.     Paragraf pembuka
e.      Isi surat
f.       Paragaf penutup
g.     Salam penutup
h.     Nama dan tanda tangan pengirim surat
2.     Bagian dari surat Resmi
a.     Kop surat (kep. Surat)
b.     Nomor surat
c.      Prihal
d.     Yang dituju/yang di undang
e.      Salam pembuka
f.       Salam penutup
g.     Nama dan tanda tangan ketua pelaksana dan kep. Pelaksana yang di bubuhi stempel.

Perbedana Surat Resmi adalah Surat yang di tulis berkaitan dengan kepentingan ke dinasan, kelembagaan.
Surat Pribadi adalah salah satu bentuk surat menyurat yang di tulis seorang ssebagai pribadi dan tidak berkaitan dengan kedinasan. Pada umumnya, surat Pribadi bersifat tidak resmi dan berisi masalah-masalah pribadi.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar